Prof. Dr. Erma Yulihastin Profile Banner
Prof. Dr. Erma Yulihastin Profile
Prof. Dr. Erma Yulihastin

@EYulihastin

Followers
36,389
Following
513
Media
1,897
Statuses
4,354

Climatologist and Research Professor on Climatology & Climate Change at the Research Center for Climate and Atmosphere, BRIN.

Bandung, Jawa Barat, Indonesia
Joined November 2014
Don't wanna be here? Send us removal request.
Explore trending content on Musk Viewer
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
2 years
Ya Allah, ampunilah dosa dan kecongkakan kami. Jauhkan siklon Herman dari Indonesia. Update siklon: bergerak ke timur. Tampaknya lebih cepat ke timur dari prediksi semula.
Tweet media one
1K
10K
51K
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
8 months
Kami tim periset dari BRIN secepatnya akan melakukan rekonstruksi dan investigasi tornado Rancaekek pada hari ini (21/2). Kronologi foto-foto dan video dari masyarakat dan media sangat membantu periset dalam mendokumentasikan extreme event yg tercatat sebagai tornado pertama ini.
Tweet media one
758
8K
38K
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
9 months
Akhirnya, angin monsun Asia penanda musim hujan datang juga per 3 Januari 2023. Bayangkan, awal musim hujan tertunda hingga 5 dasarian karena pengaruh El Niño. Normalnya, angin dari utara atau barat sudah eksis pada November dasarian 2 tapi Januari dasarian 1 baru eksis.
Tweet media one
552
8K
29K
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
8 months
Struktur tornado Rancaekek, Indonesia, dibandingkan dengan tornado yang biasa terjadi di belahan bumi utara, Amerika Serikat. Memiliki kemiripan 99,99% alias mirip bingits!
Tweet media one
445
4K
19K
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
2 years
Potensi Banjir Besar Jabodetabek Siapapun Anda yg tinggal di Jabodetabek dan khususnya Tangerang atau Banten, mohon bersiap dengan hujan ekstrem dan badai dahsyat pada 28 Desember 2022.
Tweet media one
783
6K
15K
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
8 months
First Recorded: For the first time, small tornado over Indonesia could be captured by satellite. It confirmed the the extreme event occurred in meso-scale. To confine the maximum wind, we have to further investigate.
Tweet media one
81
1K
7K
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
7 months
Sudah masuk awal Maret, namun musim hujan belum ada tanda-tanda berakhir. Fix, musim hujan mengalami perpanjangan di Jawa. Apa penyebabnya? *Utas
Tweet media one
167
2K
6K
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
8 months
Efek tornado: beda dg puting beliung, tornado punya skala kekuatan angin lebih tinggi dan radius lebih luas. Angin tornado minimal kecepatan angin mencapai 70 km/jam. Dalam kajian kami di BRIN, angin puting beliung terkuat: 56 km/jam. Sudah pernah lihat film Twister 1996?
131
2K
6K
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
8 months
Asah instingmu dg biasa keluar rumah di pagi hari dan lihatlah ke langit. Jika ada: 1. Cumulus tersebar, sore bisa berpotensi jadi awan badai: Cumulonimbus atau Altocumulus. 2. Stratus merata, sore bisa jadi awan badai: Stratocumulus atau Arcus. Semoga membantu makin paham cuaca.
Tweet media one
Tweet media two
Tweet media three
56
2K
6K
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
10 months
Penyebab cuaca panas dan kering di musim hujan yg dirasakan di Pulau Jawa: 1. Intrusi udara kering dari selatan Jawa dan Australia yg sedang mengalami musim panas. Udara kering itu dibawa oleh angin selatan yg kini dominan di ata Jawa. Sampai kapan? Baca utasnya hingga akhir!
Tweet media one
83
2K
5K
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
8 months
Jadi bagaimana, kalian sudah percaya sekarang kalau badai tornado bisa terjadi di Indonesia? KAMAJAYA sudah memprediksi "extreme event" 21 Februari 2023
Tweet media one
98
990
5K
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
2 years
@tahugimbal123 Sudah ada konsensus, kalau terbentuk di Samudra Hindia dinamakan nama laki-laki oleh penemunya. Nama perempuan untuk Samudra Atlantik. Ada juga yg dinamakan dg nama bunga oleh BMKG kalau siklon masuk di wilayahnya BMKG.
27
567
4K
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
19 days
Update: Fix, kering lagi. Siklon tropis Pulasan dan 89W di utara bikin sistem konveksi bergeser ke utara dan Indonesia jadi bersih dari awan dan kering lagi.
Tweet media one
Tweet media two
Tweet media three
170
1K
3K
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
2 years
Jangan Modifikasi Cuaca. Untuk kondisi gangguan cuaca skala sinoptik yang sangat dominan seperti saat ini, mohon jangan melakukan modifikasi cuaca karena efeknya tidak bisa divalidasi secara ilmiah, bahkan bisa berujung fatal.
Tweet media one
40
828
3K
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
7 months
Update: efek pergerakan bibit siklon 18S dari barat ke timur (selatan Jatim) menyebabkan hujan deras persisten di Jawa (Demak, Kudus, Pati, Semarang), Madura, dan Kupang. Hujan yg persisten dipicu oleh squall line efek dari vorteks. Semarang dan Kupang waspada.
92
754
2K
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
7 months
Update: terpantau squall line di Semarang yg semakin memanjang. Waspada banjir bandang, ya. Yang di sekitar DAS agar siaga evakuasi mandiri. @bpbdjateng @BpbdSemarangkab
Tweet media one
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
7 months
Saya cek sudah lebih dari 12 jam konsentrasi hujan badainya memang ada di Semarang. Efek squall line besar yg memanjang dari laut menuju pesisir.
12
71
541
95
723
2K
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
2 years
Saya tidak tahu seberapa penting siklon Herman ini dalam pandangan pemangku kepentingan. Tetapi bagi ilmuwan, siklon semacam ini bisa sangat mengerikan dampak dari lapis-lapis pusarannya. Karena itu saya hanya bisa berusaha mendampingi publik untuk upaya mitigasi terbaik.
8
113
2K
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
7 months
Beberapa kolega dari luar negeri yg menyaksikan video kedahsyatan tornado Rancaekek menaksir kecepatan angin dapat melebihi 100 km/jam. Silakan sebut saja istilahnya semau kalian bisa topan, lesus, puting beliung, apapun itu, namun secara ilmiah itu jelas tornado!
@TanyaGorobets1
Tanya Birdie❤️
7 months
A powerful #tornado hit #Bandung and #Sumedang #WestJava , #Indonesia .The tornado felled trees and damaged houses. Figure out the #climatecrisis for yourself and help spread the word to others🙏 #Monday
2
24
94
50
386
2K
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
2 years
Jalan "tol hujan" dari laut ke darat mulai terbentuk pagi ini (27/12) dari pukul 03.00 WIB. Tol hujan ini bernama badai squall line di laut (Samudra Pasifik) yang bergabung dengan badai konvektif skala meso (MCC) yang terbentuk di darat dengan inti badai di atas wilayah Banten.
Tweet media one
39
614
2K
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
2 years
Update Siklon Herman: Mata badainya sudah mulai muncul dan menjauh tetap lokasinya di selatan Jabar, tidak jadi geser ke timur. Efek Herman menciptakan klaster awan MCC yang saat ini berada di atas Jabar-Jateng. Bersiap mengalami hujan dinihari untuk Jabodetabek dan Jateng, ya.
Tweet media one
Tweet media two
86
438
1K
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
7 months
Agar tetap waspada siaga malam ini utk warga Semarang karena hujan deras terpantau masih awet di kota Semarang. Keep save Semarang!
Tweet media one
@InfoFPMKI
FPMKI
7 months
kondisi terkini depan RSI sultan agung,Kaligawe, kota Semarang
30
218
888
51
414
1K
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
2 years
@JjHerlambang Hanya menghitung jangkauan radius langsung dari siklon. Padahal siklon juga memberikan efek jarak jauh atau remote effect. Bisa dicek Jatim hujannya bagaimana saat ini. Tapi di peta tsb tidak diberi warna merah.
64
86
1K
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
3 months
Hujan kembali meningkat, terpantau di Jakarta, Depok, Bandung, dan sebagian pesisir utara Jateng. Selama dasarian pertama Juli diprediksi terjadi peningkatan hujan ekstrem karena efek dinamika tekanan rendah yg terbentuk di Laut Jawa dan Samudra Hindia dekat Sumatra-Jabar.
Tweet media one
Tweet media two
75
439
1K
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
1 year
Artikel ini saya tulis pada 2008, suhu minimum dan maksimum di Bandung secara klimatologis 16-23C, tapi pada September 2008 suhu maksimum saat itu mencapai 29C. Dan kini, suhu maksimum pada September 2023: 33-34C cuy!
Tweet media one
31
531
1K
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
2 years
Sejak dari bayi vorteks pada 23 Maret hingga menjadi raksasa siklon Herman, saya aktif mendampingi masyarakat agar mereka tahu fenomena badai ini, dan waspada dari waktu ke waktu akan dampak terburuk yang bisa terjadi.
Tweet media one
34
116
1K
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
7 months
Bibit siklon 91S semakin mendekat Jabodetabek. Ini adalah event langka yg mengulang penyebab banjir besar Jakarta 2002 karena vorteks telah menyebabkan hujan dinihari yg persisten selama berhari-hari di Jakarta. Saya menyeret tim ke lapangan untuk memantau efek badai 91S ini.
Tweet media one
Tweet media two
Tweet media three
35
355
1K
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
8 months
Kiat mengasah insting terhadap cuaca ekstrem salah satunya membiasakan lihat langit di pagi hari dan perhatikan jenis awannya. Ada 3 jenis awan pengasil badai: cumulonimbus (Cb), altocumulus, dan nimbostratus. Pagi hari, jika banyak Cumulus maka dapat terbentuk Cb. Simak videonya
10
520
1K
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
7 months
Update: squall line kembali terbentuk di laut utara Jateng. Jika terus menjalar menuju ke darat maka Semarang dll harus bersiap-siap alami hujan deras. Semoga segera meluruh dan terurai.
Tweet media one
57
262
1K
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
5 months
Climate Change. Cung yang tinggal di Bandung: "Kok akhir-akhir ini cuaca panas dan gerah?" Sebetulnya bukan akhir-akhir ini saja suhu udara memanas, tapi secara konsisten sejak awal tahun 2000-an kota Bandung panas hareudang. Ini bukti dari kajian kami (plotted by Dr. Furqon).
Tweet media one
19
277
1K
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
2 years
Mengapa hujan kembali meningkat di Indonesia? Sebab untuk musim hujan tahun ini, terjadi beberapa kali puncak musim hujan. Pertama: dasarian kedua Desember 2022, Kedua: dasarian kedua Februari 2023 yang dapat mengalami perpanjangan hingga akhir Februari 2023.
Tweet media one
38
395
1K
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
9 months
Monsoon Break. Jawa kembali minim hujan karena monsun Asia membelok, efek sistem tekanan rendah di utara Laut China selatan sehingga menggeser konvergensi ke utara. Selain itu, bibit siklon 98S di Samudra Hindia selatan mengonsentrasikan awan hanya di Samudra Hindia.
Tweet media one
Tweet media two
Tweet media three
66
390
971
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
9 months
Ini mengonfirmasi analisis yg kami lakukan berdasarkan data KAMAJAYA yg menunjukkan penundaan awal musim hujan pada tahun 2023-2024 yg dapat mencapai lima dasarian. Pada kasus El Niño 1997, awal musim hujan tertunda 2-3 dasarian. Artinya, pengaruh El Niño 2023 lebih parah.
8
80
935
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
7 months
Sesuai prediksi, gangguan cuaca ekstrem mulai mereda pada hari ini seiring pergeseran ke timur gelombang atmosfer (MJO, Kelvin, Rossby). Cuaca di Indonesia sebagian besar kembali normal. Semoga banjir lekas surut.
Tweet media one
31
203
938
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
2 years
Apakah Badai Telah Berlalu? Badai pasti berlalu. Tapi jangan lupa, setelah badai berlalu, akan ada badai lain lagi yang siap terbentuk. *Thread
Tweet media one
42
262
902
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
7 months
Berubah jadi Siklon Tropis Nevielle, seperti prediksi kami 11 Maret masih vorteks 091S, gerakan badai ini stasioner sehingga gagal mendarat di Australia. Jika terus terpelihara dan membesar, siklon akan meningkatan hujan lagi meski minim suplai awan dari Samudra Hindia.
Tweet media one
Tweet media two
Tweet media three
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
7 months
Confirmed: seperti prediksi awal kami, bibit siklon 18 S ini bergerak lambat dan akan terus bertahan menjadi bibit siklon (terbukti sudah 6 hari), yg tidak juga mendarat (landfall) ke Australia. Yg berubah jadi siklon justru 18P yg ada di timur. Inilah penyebab maraknya SL.
Tweet media one
Tweet media two
4
101
360
29
225
910
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
2 years
@NdaraKaji Padahal masih jauh jaraknya menuju Australia. Masih lebih dekat ke Jawa.
10
14
880
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
1 year
Karena animo publik yg demikian besar ttg ripp current, maka saya share penampakannya; bersumber dari web spectrum news. Jadi yg bisa diamati oleh mata kita adalah arus minor kanan dan kiri (garis panah) yg bergerak dg cepat dari rekaman video yg saya share sebelumnya. *Utas
Tweet media one
@preman_kalem
Preman Kalem
1 year
@EYulihastin arus biasa kan dari belakang ke depan. kalo rip currect arusnya dari samping kanan+kiri sama2 menuju ke tengah
1
1
6
28
247
768
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
5 months
Kajian klimatologi hot spells yg kami lakukan di BRIN menunjukkan ancaman panas ekstrem cenderung terjadi di Asia tenggara khususnya Vietnam dan Kamboja sepanjang tahun, dg jangkauan terluas terjadi sejak Maret hingga puncak musim panas.
Tweet media one
Tweet media two
Tweet media three
25
245
778
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
8 months
KRISIS IKLIM MEMBURUK. Sudah resmi dirilis kenaikan suhu rata-rata tahunan bumi tembus +1,52°C. Terbukti sudah, dunia telah gagal mempertahankan agar suhu bumi tidak melebihi +1,5°C hingga 2040. What should we do now?
Tweet media one
Tweet media two
38
467
766
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
2 years
Mengapa siklon tropis makin intensif tumbuh dekat wilayah Indonesia? Karena efek dari perubahan iklim, suhu laut menghangat, lahan subur bagi tumbuhnya bibit-bibit siklon. Perubahan iklim itu terjadi karena aktivitas manusia. Jadi MANUSIA berkontribusi UTAMA!
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
2 years
Ya Allah, ampunilah dosa dan kecongkakan kami. Jauhkan siklon Herman dari Indonesia. Update siklon: bergerak ke timur. Tampaknya lebih cepat ke timur dari prediksi semula.
Tweet media one
1K
10K
51K
26
263
756
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
10 months
Di awal El Niño 2023, saya selalu mengingatkan bahwa daerah yg paling terdampak El Niño adalah Jawa dan sektor yg paling terpukul adalah pertanian, bukan Karhutla.
29
331
745
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
7 months
Update: dua squall line terpantau di wilayah Pekalongan-Batang-Kendal dan Semarang selatan. Semoga aman semua ya. Keep save utk area tsb.
Tweet media one
77
142
725
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
10 months
Dry spells atau deret hari kering tanpa hujan selama Desember terjadi di sebagian besar Jawa, seiring memuncaknya El Niño. Kering di musim hujan juga sebab intrusi massa udara kering dari Samudra Hindia selatan Jawa dan Australia yg sedang musim panas.
Tweet media one
25
356
733
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
2 years
@rianbtiar Gresik-Surabaya-Lamongan nyambung ke Madiun ini kena pusaran kedua dari siklon.
60
60
650
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
2 years
Semoga DAS solo tetap aman karena aliran Waduh Gajah Mungkur yang sudah berlebihan kapasitasnya dibuang ke Bengawan Solo kemarin (15/02) dan hari (16/02) ini ratusan rumah terendam banjir di kota Solo.
21
211
613
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
7 months
Update: Selain di Banten dan Jabodetabek, hujan masih terjadi di pesisir utara Jateng dan hujan deras dini hari terbentuk di Demak, Kudus, dsk. Hujan juga terpantau di Madura.
Tweet media one
Tweet media two
Tweet media three
Tweet media four
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
7 months
Update: efek pergerakan bibit siklon 18S dari barat ke timur (selatan Jatim) menyebabkan hujan deras persisten di Jawa (Demak, Kudus, Pati, Semarang), Madura, dan Kupang. Hujan yg persisten dipicu oleh squall line efek dari vorteks. Semarang dan Kupang waspada.
92
754
2K
27
162
652
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
2 years
Update Vorteks Borneo: vorteks sudah mulai meluruh, namun sisa peluruhan berupa angin kencang dari utara kini semuanya mengarah ke Pulau Jawa. Di sisi lain, Jawa menjadi pusat konvergensi, sehingga angin dari Samudra Hindia pun menuju Jawa, menimbulkan hujan tiada henti.
Tweet media one
Tweet media two
43
263
627
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
3 months
Update: hujan deras kembali terpantau meluas di barat Indonesia.
Tweet media one
39
119
642
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
6 months
Mohon doa restu dan mengundang publik secara terbuka untuk turut menyaksikan orasi ilmiah kami bertiga, pada 25 April 2024, melalui link zoom berikut ini: . *Please welcome jika ada yang mau kirim bunga 😊
Tweet media one
60
90
628
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
9 months
Ini adalah sebuah sistem badai skala besar yg dinamakan Vorteks Borneo (BV), memicu cuaca ekstrem berupa angin kencang merata dan hujan squall line pada hari ini. Wilayah yg masuk dlm lingkaran hitam adalah yg paling terdampak. Jawa pun kena dampak di lapis kedua pusaran.
Tweet media one
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
9 months
Pergerakan badai siklon Anggrek dan vorteks Borneo menciptakan Angin kencang di sejumlah wilayah di Indonesia. Ini rekaman angin yg berkesiut di Bandung. Gimana di tempat kalian, gais? Share videonya, ya. Waspada cuaca ekstrem.
9
18
87
26
216
579
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
6 months
Badai vorteks yg terbentuk di atas Laut Persia menimbulkan hujan ekstrem yg membuat Dubai banjir dan bandaranya lumpuh. Badai yang bergerak ke arah timur laut ini juga yg menyebabkan banjir bandang di Oman, Afghanistan, Pakistan. Seratus lebih orang meninggal karena badai ini.
Tweet media one
Tweet media two
Tweet media three
Tweet media four
9
159
578
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
2 years
Update TC Herman: tahapan pembentukan badai ini tergolong cepat. Dalam waktu 12 jam berubah dari Tropical Storm (TS) 96S menjadi Tropical Cyclone (TC) Herman. Kini, 24 jam sejak ditetapkan, sudah naik level lagi jadi "Severe TC" atau Super Taifun (lihat tabel).
Tweet media one
Tweet media two
44
171
548
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
7 months
Saya cek sudah lebih dari 12 jam konsentrasi hujan badainya memang ada di Semarang. Efek squall line besar yg memanjang dari laut menuju pesisir.
@Naruhissa
Arine
7 months
@EYulihastin Semarang hujannya deras sekali
0
0
1
12
71
541
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
7 months
Innalilahi...we call it: storm surge.
@InfoFPMKI
FPMKI
7 months
Angin Disertai Hujan Lebat Di Pelabuhan Penyeberangan Merak Banten Pada Jumat Malam 15 Maret 2024 Pukul 01.00 Wib. Aktifitas Bongkar Muat Kapal Sementara Di Berhentikan.
10
119
476
2
119
543
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
2 years
@fesbukbanten -Cilegon -Serang -Pandeglang -Rangkasbitung -Cigudeg -Gunung Salak -Cikepuh -Banten -Tasikmalaya -Banjar -Karangsembung -Bekasi -Tangerang -Cikarang -Teluk Jakarta -Karangwareng -Banjaran -Ciamis
54
95
524
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
7 months
Salah satu penyebab mengapa badai siklon stasioner dan gagal mendarat ke Australia adalah pendinginan suhu muka laut dekat Australia yg berperan sebagai blocking effect. Siklon cenderung menuju ke area yg memanas suhu lautnya.
Tweet media one
@hendratno64
Hendratno
7 months
Di luar prediksi, badai siklon Neville yg berada di Selatan Jawa, tiba2 malam ini meningkat drastis statusnya menjadi Siklon Kategori 4 dgn kecepatan 195 km/jam mengarah ke barat. @infoBMKG @BNPB_Indonesia @EYulihastin @infomitigasi @RadioElshinta @SonoraFM92
Tweet media one
3
42
133
17
122
537
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
6 months
Update: Habis Olga, terbitlah bibit siklon 97P di perairan tenggara Papua. Efeknya, semua awan-awan konvektif di Indonesia ditarik ke arah timur menuju pusat badai tropis. Karena itu, hujan kembali mengguyur wilayah RI. Keep up to date for the best mitigation respond.
Tweet media one
15
114
533
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
2 years
Update hujan: sudah hujan di Kalbar, Kalteng, dan Kalsel, juga Jatim. Berpotensi meluas. Moga tidak ada kejadian cuaca ekstrem, ya. Mohon laporannya.
Tweet media one
194
67
518
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
7 months
Cuaca ekstrem selama dasarian 3 Februari (21-28) dipengaruhi oleh 2 hal: 1. Siklon tropis Lincoln utara Australia. 2. Kenaikan suhu muka laut Jawa, dan terpanas (+1,4°C) di laut utara Semarang. Inilah yg bikin hujan di laut Jawa tertarik dg kuat menuju darat (pesisir utara).
Tweet media one
Tweet media two
@bramwido
Bram madiun
7 months
@EYulihastin Cuaca extreme ini kira2 akan terjadi brp hari kedepan?
0
0
2
12
168
529
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
7 months
Sejak awal (11 Maret) dari prediksi berbasis model skala meso yg kami kembangkan bahwa vorteks (091S) yg berubah jadi bibit siklon 18S akan cenderung bergerak lambat dg orientasi dari barat menuju timur. Hal ini karena tekanan rendah di timur yg kini telah jadi dua vorteks.
Tweet media one
13
94
506
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
7 months
Early Warning banjir dari corong masjid seperti ini bagus dan warga biasanya langsung aware jika perangkat desa yang ikut mengumumkan.
@InfoFPMKI
FPMKI
7 months
Himbauan Pemerintah Desa di Undaan Kudus. Jangan panik tetap waspada
5
42
277
4
79
506
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
2 years
Siklon Herman sudah sepenuhnya meluruh, namun cuaca sudah telanjur chaos efek amukan siklon super itu. Butuh waktu beberapa hari untuk menenangkannya (calm/fair weather) kembali.
Tweet media one
Tweet media two
39
101
482
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
7 months
Banjir dan Gempa. Belum juga surut banjir Demak, hari ini terjadi lagi dua bencana alam: banjir di Jakarta dan gempa besar di Tuban. Yang sedang ditimpa musibah bencana tsb semoga diberikan kesabaran dan kekuatan di bulan ramadhan ini. Aminn...
7
112
471
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
2 years
Maka Banten dan Jakarta-Bekasi akan menjadi lokasi sentral tempat serangan badai tersebut dimulai sejak siang hingga malam hari pada 28 Desember 2022.
14
123
443
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
2 years
@pssttt__ Iya, ini waktu itu Herman masih berupa vorteks, tapi sudah bisa memberikan efek hujan angin yg ekstrem di beberapa wilayah. Semoga tidak ada lagi.
13
19
440
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
1 year
Kapan awal musim hujan di titik lokasi tempat tinggal Anda? Cek sendiri:
39
189
450
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
2 years
Update Badai Tropis 98S: makin membesar dan menguat, kini sudah resmi naik level lagi dari warna oranye ke merah. Artinya, berpotensi berkembang menjadi siklon tropis dalam waktu 24 jam mendatang!
Tweet media one
34
133
441
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
2 years
Update Siklon Herman: pusaran-pusaran yang ditimbulkan oleh siklon Herman selama ia berputar ini kembali memproduksi hujan dan angin kencang. Ingat, semua pusaran pertama, kedua, dst ini terus kontinu gerak ke timur. Hujan saat ini terjadi lagi di pesisir barat Sumatra. *Utas
Tweet media one
18
155
440
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
5 months
Saya tidak tahu data-data suhu harian di kota-kota di Asia ini diambil darimana, namun jika pun benar ada Asian Heatwave maka akan terhenti pada daratan paling selatan yg masih terhubung dalam satu benua Asia yaitu Semenanjung Malaysia.
Tweet media one
18
96
444
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
12 days
Update: Hujan deras terpantau di Jakarta. Merata. Hujan deras juga teramati di Boyolali, Salatiga, Magetan, Madiun. Apakah telah tiba musim hujan? Secara angin, masih konsisten Monsun timuran atau kemarau. Meski demikian, pelemahan siklon tropis di utara bikin konvergensi di RI.
Tweet media one
Tweet media two
Tweet media three
Tweet media four
29
105
446
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
8 months
Innalilahi... Masih di area Bandung. Terjadi lagi siang ini puting beliung - dalam skala mikro.
@PRFMnews
Radio PRFM
8 months
Lagi, Angin Puting Beliung terjang Kabupaten Bandung Lokasi di Kp Citawa, Desa Tarumajaya, Kecamatan Kertasari, Sabtu 24 Februari 2024 pukul 14.30 WIB.
7
98
185
13
95
428
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
2 years
Badai dahsyat dari laut akan dipindahkan ke darat melalui dua jalur: dari barat melalui angin baratan yang membawa hujan badai dari laut (westerly burst) dan dari utara melalui angin permukaan yg kuat (northerly, CENS).
13
60
414
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
7 months
Update: bergeser ke timur, kini hujan deras terjadi di Jepara, Pati, Kudus, Rembang, Tuban, dan Lamongan. Hujan sepanjang kota-kota pesisir ini sudah kayak jalur bus Pantura.
Tweet media one
Tweet media two
27
86
430
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
9 months
Euy, udah pada tahu belum? Tahun 2023 dinobatkan sebagai tahun terpanas dg kejadian 50% hari² selama 2023 suhunya memanas di atas +1,5C. Lalu sejak September suhu bulanan sudah konsisten >1,6C. Gimana dg 2024? Diproyeksikan suhu akan lebih panas dari 2023. #ClimateCrisis
Tweet media one
31
256
433
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
9 months
8 pengaruh/dampak El Nino 2023-2024 dalam mengubah musim di wilayah monsunal Indonesia (Jawa): 1. Memperpanjang musim kemarau *Utas
20
166
427
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
2 years
Saya mendeteksi cikal bakal siklon Herman dari waktu ke waktu melalui pertumbuhan Vorteks dg SADEWA. Anda pun bisa secara mandiri memantau jika ada Vorteks di Indonesia atau potensi kejadian ekstrem pada cuaca dengan mengakses aplikasi tsb. Saya kasih tahu caranya. Threads.
Tweet media one
13
95
418
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
2 years
@arasyuuuu Kalau Sulawesi ada vorteks ganda di Laut Banda. Tapi efek Herman ini juga bisa menjalar sampai Sulawesi. Salam waspada.
10
11
412
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
9 months
Kekeringan belum berakhir di Jawa! Angin monsun timuran yg identik dg musim kemarau kembali dominan di atas Jawa. Ini semakin menegaskan El Niño melemahkan monsun baratan sehingga kemarau lebih panjang, menunda musim hujan, dan mengubah sifat musim hujan menjadi lebih kering.
Tweet media one
Tweet media two
27
193
414
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
7 months
Hipotesis awal mekanisme terjadinya tornado Rancaekek, yg dirangkum dari bukti-bukti fotografi, satelit, radar, AWS (simulasi model baik numerik maupun analitik teoretiknya sedang dalam proses):
8
115
420
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
10 months
Lalu sampai kapan panas dan kering ini? Setidaknya selama dasarian 2-3 Desember kita di Jawa masih harus bersabar menunggu hujan. Meski begitu, kita juga mesti bersiap dg hujan ekstrem yg dapat terjadi pasca dry spells. Ingat, El Niño masih 5-6 bulan lagi hingga Mei 2024!
25
174
410
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
9 months
Hujan turun merata di sebagian besar Jawa bagian barat dan tengah serta sebagian selatan Jawa Timur. Sistem hujan stasioner yg berpusat di Sumatra telah berperan menciptakan hujan yg persisten di sebagian Sumatra-Jawa hingga beberapa hari mendatang.
Tweet media one
Tweet media two
Tweet media three
Tweet media four
11
113
408
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
6 months
Siklon tropis Neville telah meluruh, namun eksistensinya di selatan Jawa waktu lalu telah berhasil mengaktivasi awan dan hujan sehingga hujan kembali meningkat di sebagian besar Indonesia bagian barat.
Tweet media one
25
70
405
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
10 months
Hujan yg terjadi di pantura Jateng saat ini disebabkan konveksi laut yg meluas di Laut Jawa utara Jateng. Semoga bisa membantu mengisi waduk-waduk yg mengering di pantura Jateng.
Tweet media one
26
84
385
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
2 years
Dg energinya yang super, cara kerja utama siklon Herman dlm memodifikasi cuaca di Indonesia adalah dg mentranspor uap dari laut secara massif shg proses konvektif pun meningkat pesat, cepat & meluas. Jadi meski Herman telah melemah, hujan telah berhasil meregulasi dirinya sendiri
Tweet media one
24
55
385
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
2 years
Hujan angin merata yang terjadi di Jatim sore ini jelas merupakan satu sistem hujan yang sama dengan Kalimantan. Lihatlah angin kencang dlm kotak merah. Penguatan angin di lokasi tersebut terjadi karena remote effect pusaran dari Herman yg ada di selatan Samudra Hindia. *utas
Tweet media one
37
81
388
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
1 year
Ripp Current. Mengabadikan ripp current di pantai selatan. Orang sering tak menyadari fenomena ripp current. Perhatikan rekaman video: ada arus kencang yg muncul sejajar pantai kanan dan kiri bertemu di satu lokasi; asumsi ada arus di bawah yg tegak lurus pantai ke tengah laut.
27
109
385
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
9 months
Hujan merata pagi ini di Jabodetabek dan pantura Jabar, karena pengaruh konveksi laut Jawa yg mulai meningkat.
Tweet media one
Tweet media two
14
86
370
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
9 months
Update: Cuaca ekstrem sudah mereda. BV sudah menjauh, bergeser ke utara. Demikian juga dg siklon tropis Anggrek yg semakin menjauh ke tengah Samudra Hindia. Maka kembali pada kondisi cerah dan hujan diurnal lokal yg terbentuk di wilayah dekat pegunungan.
Tweet media one
30
124
380
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
2 years
Mengapa hujan deras masih mengguyur? Karena siklon Herman yg dua hari lalu sudah luruh sepenuhnya, kini MENGUAT kembali di selatan Jatim, didukung kelembapan tinggi di timur Indonesia. Herman dan vorteks berpotensi saling terkoneksi dan memperkuat menimbulkan chaos cuaca.
Tweet media one
Tweet media two
31
86
378
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
2 years
Awan 10 menit terakhir dari data JMA.
Tweet media one
95
56
369
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
2 years
Update badai tropis 98S: sudah resmi ganti warna dari kuning menjadi oranye. Artinya, badai semakin membesar dan menguat, dan diperkirakan dalam waktu lebih dari 24 jam berubah menjadi siklon tropis.
Tweet media one
23
74
357
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
2 years
Ini adalah pantauan hujan real time dari satelit GSMaP saat ini. Tampak sistem badai konvektif memanjang yang disebut dengan derecho atau squall-line dan saya sebut dg "tol hujan" itu masih bercokol di selatan Jabar. Efeknya, hujan masih akan terus berlanjut malam ini.
Tweet media one
80
77
358
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
7 months
Betul. Yg membuat sistem hujannya persisten karena ada pertemuan 3 gelombang di selatan ekuator, yaitu antara: MJO, Rossby, dan Kelvin. Vorteks bisa jadi salah satu wujud dari Kelvin.
@Aldi15662659
Aldi
7 months
@EYulihastin Saya lihat data satelit Himawari-9 web JMA pertumbuhan awan hujan di selatan garis khatulistiwa masih berkembang dari Samudera Hindia sampai ke Samudera Pasifik ya bu @EYulihastin
Tweet media one
0
6
14
6
66
358
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
7 months
Confirmed: seperti prediksi awal kami, bibit siklon 18 S ini bergerak lambat dan akan terus bertahan menjadi bibit siklon (terbukti sudah 6 hari), yg tidak juga mendarat (landfall) ke Australia. Yg berubah jadi siklon justru 18P yg ada di timur. Inilah penyebab maraknya SL.
Tweet media one
Tweet media two
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
7 months
Sejak awal (11 Maret) dari prediksi berbasis model skala meso yg kami kembangkan bahwa vorteks (091S) yg berubah jadi bibit siklon 18S akan cenderung bergerak lambat dg orientasi dari barat menuju timur. Hal ini karena tekanan rendah di timur yg kini telah jadi dua vorteks.
Tweet media one
13
94
506
4
101
360
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
2 years
Update hujan: Hujan sejak dinihari hingga saat ini di Jabodetabek dipengaruhi oleh intrusi kelembapan dari Samudra Hindia. Berpotensi meluas dan awet karena didukung oleh penguatan angin baratan. Herman sudah menjauh tapi masih memengaruhi peningkatan awan dan hujan di Indonesia.
Tweet media one
Tweet media two
Tweet media three
40
63
355
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
7 months
Kembali terjadi hujan dini hari yg meluas di Jabodetabek. Penjalaran hujan dari Lampung Timur menuju Jakarta pun terrkam dg jelas, menegaskan teori propagasi hujan yg menjadi penyebab hujan dini hari dan similar case dg banjir Jakarta 2002.
Tweet media one
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
7 months
Update: hujan dinihari meluas mulai terbentuk di Jabodetabek. Hujan dinihari selalu berhubungan dg propagasi hujan yang kuat. Kondisi ini diinisiasi sejak 11 Maret dari proses pergerakan vorteks dari Samudra Hindia menuju Jabodetabek.
0
26
120
16
102
350
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
1 year
Potensi kering di Indonesia mulai tampak karena beberapa fakta berikut: 1. Siklon tropis Mawar di utara Papua dekat Filipina telah menggeser pusat konveksi dari selatan ke utara ekuator.
Tweet media one
16
127
352
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
7 months
Update: Squall Line terbentuk lagi secara orisinil di atas laut utara Jateng. Pembentukan SL di atas laut Jawa tengah-timur memang sedang sangat aktif akhir-akhir ini, yg dapat memicu hujan persisten jika masuk ke darat. Pantau terus radar cuaca utk mitigasi. @bpbdjateng
Tweet media one
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
7 months
Update: squall line kembali terbentuk di laut utara Jateng. Jika terus menjalar menuju ke darat maka Semarang dll harus bersiap-siap alami hujan deras. Semoga segera meluruh dan terurai.
Tweet media one
57
262
1K
10
75
352
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
9 months
Salah satu tanda musim hujan adalah hujan terjadi secara persisten dan dimulai dari pagi hari untuk wilayah pesisir utara Jawa. Data radar hujan menunjukkan hujan pagi terjadi di pesisir utara Jateng dan Jakarta.
Tweet media one
Tweet media two
11
84
338
@EYulihastin
Prof. Dr. Erma Yulihastin
2 years
Hujan deras di Bandung timur.
Tweet media one
99
34
334